Mendorong Penegakan Hak Asasi Perempuan di Indonesia Dengan Menjunjung Tinggi Nilai dan Prinsip Demokrasi Kemandirian Keadilan Persamaan Anti Kekerasan Transparansi Non Diskriminasi Pluralisme Ramah Lingkungan Akuntabilitas Persaudaraan

Instituta Hak Asasi Perempuan memprioritaskan kerjanya pada isu-isu hak dan kesehatan reproduksi perempuan, penghapusan kekerasan terhadap perempuan dan pengarusutamaan gender dalam pembangunan.

Strategi
Instituta Hak Asasi Perempuan

Instituta Hak Asasi Perempuan berkerja sama dengan berbagai pihak untuk menjalankan kerja-kerja organisasi serta bekerja keras untuk mendukung terwujudnya Hak Asasi Perempuan dalam tiga area strategis, yaitu:

Masyarakat Yang Berdaya

Lingkungan Yang Kondusif

Layanan Berkelanjutan

Masyarakat Berdaya

Masyarakat yang memiliki kesadaran kritis dan komitmen kuat yang di wujudkan dalam kerja kolektif terhadap penghormatan pada hak asasi perempuan. Komitmen ini akan di dorong melalui penguatan kapasitas, meningkatkan kesadaran serta mendorong adanya kebutuhan bersama.

Mitra & Donor